DPRD Magetan Soroti Kinerja Bupati Suprawoto

DPRD Magetan Soroti Kinerja Bupati Suprawoto

Kurang lebih ada 41 rekomendasi yang disampaikam DPRD Magetan kepada Bupati Kepala faerah pemerintah Kabupaten Magetan.”Ini kita lakukan demi masyarakat magetan dan membangun Magetan yang lebih baik lagi,” ujarnya.

Selain itu ini merupakan sinergis DPRD dan Pemkab Magetan untuk lebih meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

Ketua DPRD ini berharap indikator indikator tadi dapat dijadikan pedoman dalam penyusunan APBD dan dapat dijadikan skala prioritas.

Selain itu tingkat inflasi dan pertumbuhan ekonomi juga jadi fokus dewan dan juga harus jadi perhatian Bupati. Tingkat inflasi yang direncanakan sekitar 2 % ternyata masih di angka 5%, sedang pertumbuhan ekonomi direncanakan 5% baru terealisasi sekitar 3%saja.(rudy ardy)