SURABAYA (WartaTransparansi.com) – Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Prawansa menghadiri pelantikan pengurus DPD LPM (Lembaga Pemberdayaan Masyarakat) Jawa Timur yang diketuai Sahat Tua Simanjuntak di Gedung Negara Grahadi Surabaya, Jumat (7/10/2022) malam.
Pelantikan pengurus masa bhakti 2022-2027 dilakukan Ketua Umum DPP LPM Ahmad Doli Kurnia Tandjung (ketua Komisi ll DPRRI), dihadiri Sekdaprov Adhy Karyono, Kepala Bapemas Sukaryo, Kadis Kominfo Jatim Hudijono, Kepala Biro Pemerintahan Pemprov Jatim dan sejumlah pejabat Pemprov dan kabupaten.
Dalam kesempatan memberikan sambutan, Gubernur Khofifah membeber beberapa capaian keberhasilan pembangunan Jawa Timur. Satu diantaranya dimana Jawa Timur meraih juara nasional Olimpiade Saind nasional (OSN) tiga kali berturut turut. Jawa Timur memborong 75 medali dengan rincian 15 medali emas, 28 perak dan 32 medali perunggu.
Prestasi juara umum diajang OSN mampu dipertahankan selama tiga tahu berturut turut sejak tahun2020. Kompetisi OSN hsilnya diumumkan Kemendikbud Ristek pada Jumat (7/10/2022)
Khofifah yang juga ketua umum PP Muslimat juga mengungkap keberhasilan penanggulangan angka kemiskinan. Dalam penanganan masyarakat miskin telah diawali dengan mengundang para pakar, lalu mengelompokkan dalam beberapa rumpun.
Jawa Timur yang semula terdapat 386 desa tertinggal, namun sampai bulan Juli 2022, berdasarkan data BPS, sudah tidak ada desa tertinggal. Sedangkan desa mandiri tertinggi secara nasional yakni 1490 dari jumlah desa di Jawa Timur sebanyak 7.770. Demikian juga angka kemiskinan dimana Jawa Timur penurunannya adalah tertinggi secara nasional.
“Ini adalah kerja keras kita semua dan sinergitas antara DPRD Jawa Timur dan Pemprov Jawa Timur,” tutur gubernur perempuan pertama di Jawa Timur.
Sahat dilantik sebagai ketua DPD LPM Jawa Timur, hasil Musda lV LPM yang diikuti ketua dan sekretaris DPD LPM kabupaten/kota se Jawa Timur di restonine dihari yang sama. Sebelumnya, Sahat menjabat sekretaris di era ketua almarhum Gatot Sudjito.
Sususnan Personalia Kepengurusan DPD LPM Provinsi Jawa Timur
DEWAN FASILITATOR :
- Sekretaris Daerah Provinsi Jawa Timur (Ex-oficio)
- Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa Provinsi Jawa Timur (Ex-oficio)
- H.M. Arum Sabil
DEWAN PEMBINA :
- Ir. H. Chriswanto Santoso, M.Sc
- Agus Wahyudi, S.H, M.Si
PENGURUS HARIAN
Ketua : Sahat Tua Simanjuntak. S.H, M.H, M.AP
- Ketua Harian : Dr. H. Kodrat Sunyoto. S.H., M.Si.
2. Wakil Ketua Bidang Organisasi, Kelembagaan dan Keanggotaan: Erick R. Tahalele. S.Sos
3. Wakil Ketua Bidang Kemitraan Dalam Luar Negeri Serta BUMN/BUMD : Mustaqim
4. Wakil Ketua Bidang Komunikasi Eksekutif Legislatif : Dwi Oetomo
5. Wakil Ketua Bidang Penguatan Hubungan Antar Lembaga : Dr. Arman Linda, S.H, M.Si
6. Wakil Ketua Bidang Advokasi Hukum, HAM Perundang-undangan: Dr. H. Agus Supriyo, S.H, M.Si
7. Wakil Ketua Bidang Humas Media Massa : H. Amin Istiqhfarin
8. Wakil Ketua Bidang Pemberdayaan Ekonomi Kerakyatan Koperasi : Tri Widodo
9. Wakil Ketua Bidang UMKM Ekonomi Kreatif Hj. Indah
10. Wakil Ketua Bidang Budaya Pariwisata : Hj. Feriyal Naftalin
11. Wakil Ketua Bidang Industri Perdagangan : Ir. H. Achmad Nurhamim. M.Si,.
12. Wakil Ketua Bidang Peningkatan SDM, Diklat, Litbang & Penerapan : Dr. Eli Masnawati., M.Pd.,
13. Wakil Ketua Bidang Pemberdayaan Keluarga & Kesehatan Masyarakat : I Gusti Made Sarjana. S.H.
14. Wakil Ketua Bidang Keagamaan : Nur Khalis, S.Thi
15. Wakil Ketua Bidang Pemuda, Ketenaga Kerjaan & Olahraga : R. Ikwan Pribadi
16. Wakil Ketua Bidang Pemberdayaan SDA & Kehutanan : Dr. Ir. Nurul Huda Suseno, M.M
17. Wakil Ketua Bidang Pertanian, Perkebunan, Peternakan, Perikanan & Kelautan : Drs. H. Moch Alimin
18. Wakil Ketua Bidang Prasarana Wilayah & Transportasi : H. Warih Andono, S.H
19. Wakil Ketua Bidang Pemukiman & Transmigrasi : Agus Setiono, SH
20. Wakil Ketua Bidang Lingkungan Hidup & Bencana Alam : Saryya Ramadhani, S.Sos
Sekretaris : H.R.B. Zainal Arifin, S.H, M.Hum
1. Wakil Sekretaris : Rachmad Basuki, S.H
2. Wakil Sekretaris : Yaved Lomi
3. Sekretaris Korbid Organisasi : Fatchur Rahman Amang
4. Sekretaris Korbid Komunikasi Eksternal : Kiki Meika Indrawati, SH
5. Sekretaris Korbid Advokasi : Yuli Susilowati SH, MH
6. Sekretaris Korbid Ekonomi : Lusiati Fausie, SE, MM
7. Sekretaris Korbid SDM : Restika Pralina, S.Pd
8. Sekretaris Korbid Korbid LH : Della Bonita Anggie Putri, S.Si
Bendahara : Aries Kristyani, S.Sos, M.AP
- Wakil Bendahara : Gigih Budoyo, S.H., M.AP
2. Wakil Bendahara : Floren Christina Satumalai
3. Bendahara Korbid Organisasi : Veri Agung Apriyanto
4. Bendahara Korbid Komunikasi Eksternal : Dian Lindawati
5. Bendahara Korbid Advokasi Media Massa : Intan Cezarayu., S.T
6. Bendahara Korbid Ekonomi : Sahri Ramadhan Kasanu
7. Bendahara Korbid SDM : Nilla Anggraini Puspitasari
8. Bendahara Korbid Kemasyarakatan : Yuli Setia Rini
9. Bendahara Korbid SDA : Ria Mega Puspita, S.Sos
10. Bendahara Korbid LH : Didit Eko Soetjahyo, SE
BIRO – BIRO
- Organisasi, Kelembagaan & Keanggotaan : Drs. Bajoe Setijono, MM, Lenny Susana
2. Kemitraan Dalam dan Luar Negeri Serta BUMN/BUMD : Rendy Reza Irfanto, Nanang Wiranto
3. Komunikasi Eksekutif & Legislatif : Tri Hary Koestanto, S.E, Arief Maulana
4. Penguatan & Hubungan Antar Lembaga : Dewi Ma’rifah, SE, M.Si, Arifin
5. Advokasi Hukum, HAM & Perundang-undangan : Peter Manuputy, SH, Titik Sri Harini
6. Humas & Media Massa : Drs. Putut Muji Harjo, Diah Ayu Pitaloka
7. Budaya & Pariwisata : Ngatelan Dwis Sugiati
8. Pemberdayaan Ekonomi kerakyatan, UMKM & Koperasi : Slamet Soedharmadi, Vera Emylia Setiyo Wasito
9. Industri & Perdagangan : Cilvi Ariestiana, R. Heru Pamungkas Sandi.
10. Peningkatan SDM & Diklat, Litbang & Penerapan : Aulia Rosida, Firdha Ludvia.ST
11. Litbang & Penerapan : Tapi Rumanis, Muhammad Ahsani Taqwim
12. Pemuda, Ketenagakerjaan dan Olahraga : Teddy Ganesha Tahapary, S.Ip, Ramadhan Fashal Iksani
13. Pemberdayaan Keluarga & Kesehatan Masyarakat : Dra. Evi Handayani, Anny Susanti
14. Keagamaan : Irfan Gigih Cahyono, S.ThI, Daud Lomi, SE
15. Pemberdayaan SDA & Kehutanan : Eny Sri Wibawani
16. Hikmatul Laili Pertanian & Perkebunan : Dwi Atmoko Tardan, Runi Krisnawati
17. Peternakan, Perikanan & Kelautan : Angga Pradita David Amiqe Fikria Anam. S.Sos
18. Prasarana Wilayah & Transportasi : Agus Bhasori, ST, Nanik Sri Wahyuni
19. Pemukiman & Transmigrasi : Evita Nur Priarti. S.Sos, Dewi Widya Ratnasari
20. Lingkungan Hidup & Bencana Alam : Benny Janis, Purwanto Priyo. (*)