OTK Nyaris Bikin Ribut Proses Pemilu di Donggala, Polisi Bergerak Cepat

OTK Nyaris Bikin Ribut Proses Pemilu di Donggala, Polisi Bergerak Cepat

“Terkait insiden yang melibatkan antar pendukung partai politik diharapkan disikapi secara bijak,” kata Kombes Pol. Djoko Wienartono di Palu, belum lama ini.

Menurut Djoko, masyarakat untuk tidak melakukan tindakan yang kontra produktif yang dapat merugikan diri sendiri atau orang lain.

” Kepolisian akan bertindak tegas kepada siapapun yang berupaya mengganggu munculnya gangguan kamtibmas apalagi mengganggu jalannya Pemilu 2024,” tegasnya (*)