Untuk itu, Ia menghimbau kepada petugas pengolah bahan dan makanan dan warga binaan yang dipekerjakan pada dapur untuk terus menjaga kualitas makanan yang setiap harinya dibagikan kepada warga binaan.
Selain itu, Mukaffi juga berharap agar menu makanan disesuaikan dengan pemenuhan gizi bagi warga binaan, sehingga hak kesehatan warga binaan dapat terpenuhi dengan baik.
Salah satu hak warga binaan yaitu mendapatkan kesehatan yang layak, dan salah satunya dari pemenuhan makanan yang bergizi,” pungkasnya. (nur muzayyin)