4. Platform komunikasi visual all-in-one Canva merayakan satu dekade inovasi dengan meluncurkan Canva Magic Studio, sebuah platform desain berteknologi kecerdasan buatan (AI) yang komprehensif.
5. Bepergian melintasi Pulau Jawa dengan mobil listrik kini sangat memungkinkan untuk dilakukan, karena ketersediaan Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) di sepanjang perjalanan yang relatif mencukupi. (*)