MAGETAN (Wartatransparansi.com) – Hujan intensitas tinggi di Magetan beberapa saat lalu berdampak pada baniir yang mengakibatkan kerusakan beberapa infraatruktur seperti jalan dan jembatan di berbagai tempat.Dana untuk penanggulangan bencana ini bersumber dari dana Bantuan Tidak Terduga (BTT).
Plt. Kepala Dinas PUPR Magetan Mokhtar Wahid mengatakan kebutuhan dana saat ini sudah kita ajukan dan jumlahnya cukup besar sekitar 15,8 milyar.Sedangkan dana yang ada di APBD Magetan tinggal tersisa 3,8 M.
“Sudah diusulkan anggaran untuk penanganan dampak banjur,”kata Mokhtar.Biaya sebesar itu berasal sunber dana Bantuan Tidak Terduga (BTT).