Menjadi 15 Orang, Pasien Positiv Corona Di Jatim Terus Meningkat

Menjadi 15 Orang, Pasien Positiv Corona Di Jatim Terus Meningkat
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa ketika Press Converence, di Gedung Negara Grahadi Surabaya Jumat (20/3/2020) malam

Jumlah pasien ODP dan PDP di Jatim hari ini meningkat tajam dibanding kemarin. Kemarin, jumlah ODP ada 91 orang dan PDP ada 36 orang. (min)