Nanang Slamet: Komunitas Sadar Hukum Bertujuan  Mengedukasi Masyarakat Dan Berantas Mafia Hukum

Nanang Slamet: Komunitas Sadar Hukum Bertujuan  Mengedukasi Masyarakat Dan Berantas Mafia Hukum
Nanang Slamet SH,M MKn

“Masyarakat lebih mengetahui dan berhati – hati ketika hendak melakukan perbuatan yang melawan hukum,” ujar Nanang.

Selain itu, Nanang membeberkan, keberadaan komunitas sadar hukum dapat menekan maraknya mafia hukum di Banyuwangi.

“Karena kerjasama yang baik seluruh pihak terutama dengan instansi bidang hukum, saya yakin bisa memberantas adanya mafia hukum di Banyuwangi,” pungkasnya. (*).