Komunitas Shorenk memang di bentuk bertujuan untuk peduli terhadap kondisi sosial yang ada disekitar kita. Shorenk mempunyai agenda tiap satu bulan sekali dengan tema shorenk Bersedekah kata kordinator wilayah kecamatan mantup Iswanto kepada awak media,Minggu (30/06).
Untuk bulan depan nanti kita laksanakan di kecamatan Sukodadi, tandasnya. (rin)